Posts

Showing posts from July, 2014

JARINGAN OTOT

Image
Jaringan otot terdiri dari sel-sel otot yang bentuknya panjang dan ramping, tiap-tiap sel otot mempunyai serabut otot dan beberapa serabut otot ini dikumpulkan menjadi sebuah alat tubuh yang disebut otot (daging).

JARINGAN PENUNJANG

Image
Jaringan penunjang adalah sekumpulan sel khusus yang serupa bentuknya, besarnya dan pekerjaannya yang berfungsi menunjang dan menyokong berbagai susunan tubuh yang ada di sekitarnya.

JARINGAN DASAR TUBUH

Image
Jaringan  merupakan sekumpulan sel-sel yang serupa bentuk, besar, dan pekerjaannya yang tersusun menjadi satu dan mempunyai fungsi tertentu. Adapun sel-sel yang tersusun pada berbagai jaringan tubuh tersebut satu sama lainnya melekat terikat menjadi satu sehingga sel-sel itu tidak bergerak sama sekali kecuali ada dua macam sel yang satu dengan lain tidak melekat melainkan masing masing terlepas

JARINGAN PENUTUP

Image
Kelenjar eksokrin . (Dari: GAry. A. Thibodeau, Ph.D, Anatomy and physiologi, hal. 92, 1987, Times Mirror Mosby.) Jaringan Penutup adalah jaringan yang menutupi tubuh bagian luar dan tubuh bagian dalam yang terdiri dari jaringan epitel dan jaringan endotel.  a. Jaringan Epitel adalah jaringan penutup yang menutupi tubuh atau permukaan tubuh bagian luar dan bagian dalam yang berhubungan dengan udara. Jaringan ini terdiri dari selapis atau beberapa lapis sel epitel yang bentuknya teratur dan satu sama lain terletak berdekatan, hanya dihubungkan oleh zat sela atau zat interselular.